Tata Cara Mengurus dan Menguburkan Jenazah dalam Islam
Apa hukum mengurus jenazah dalam islam? Hukumnya mengurus jenazah adalah fardhu kifayah, sehingga kalau ada sebagian yang mengurus mayit di sebuah perkampungan, maka sebagian lain yang tidak ikut mengurus terbebasa dari dosanya. Jadi dimana-mana ada yang meninggal di sebuah kampung, maka harus ada orang yang ahli dalam mengurus mayit. Menurut sebagian ulama ganjaran atau pahala fardhu kifayah lebih besar daripada fardhu ‘ain, sebab nalangin orang yang banyak. Apabila jenazahnya muslim, maka wajib diurusnya 4 macam ...