Review dan Cara Install Debian Linux Terbaru
mrfdn - Hari ini saya menggunakan Debian linux. Sepertinya distro ini bakalan saya pakai dalam waktu yang lama. Berikut beberapa review dan alasan yang saya bisa saya catat sebagai alasannya. 1. Debian merupakan salah satu distro paling stabil di planet bumi. Kerennya distro ini banyak sekali digunakan sebagai distro server. Untuk menjalankan website, dan lain sebagainya. Saya menggunakan distro ini untuk pekerjaan coding dan desain yang ringan saja. ...