Cara Menemukan Ide untuk Diupload ke Situs Mikrostock

mrfdn - Ide ide ide, Ide selalu datang kapan saja, namun sayangnya jarang dieksekusi. Yap, itu yang terjadi hampir setiap orang. Termasuk saya. Sebagai blogger yang juga main di shutterstock, konten merukapan sesuatu yang wajib dimiliki. Tanpa itu kita bukan apa-apa di dunia maya. Niat awalnya kan cari uang melalui internet, jadi harus melakukan sesuatu. Tidak bisa tinggal diam saja lalu mendapat duit dengan begitu mudahnya. ...

September 7, 2019 · 3 min · Rafi

Bagaimana Mengkompromikan Gaya Nge-blog yang Idealis Tapi Tetap Relevan dengan User Intent

mrfdn - Lama rasanya tidak mengisi artikel tentang blogging tips. Kali ini saya ingin menyampaikan beberapa hal yang menarik setelah saya mengikuti webinar google. Ada beberapa hal yang saya catat yaitu tentang cara nge-blog, cara biar artiel banyak pengunjung, dan cara biar artikel muncul di halaman google. Berikut penjelasannya. Saya tidak begitu ahli dalam hal ini, jadi mungkin ada kekeliruan. Silahkan dibaca saja dulu, siapa tahu bisa mencerahkan. Ngeblog ...

September 7, 2019 · 5 min · Rafi

Tips Memilih Launcher HP Android yang Keren

mrfdn - Banyak orang mencari aplikasi tema android. Sebenarnya sangat mudah mendapatkannya. Anda hanya perlu mengetikkan di play store tulisan launcher. Dan boom, anda akan menemukan sederet launcher seperti berikut ini :: Apus Launcher Nova Launcher Poco Launcher Cool Note 9 Launcher Cm Launcher 3d Square Home 3 Launcher Ios 13 Microsoft Launcher Graffiti Wall Apex Launcher Apex Wallpaper Xos U Launcher Lite C Launcher O Launcher Evie Launcher Go Launcher Ex X Launcher Line Launcher Smart Launcher Dan masih banyak lagi. ...

September 6, 2019 · 3 min · Rafi

Cara Build Hero Guinevere Tersakit Ala Lemon Pro Player Mobile Legend

mrfdn - Hai, mungkin di antara kamu ada yang suka main mobile legend pakai hero Guinevere. Bingung bagaimana cara mainnya yang bagus supaya dapat mpv bahkan maniac? Mungkin artikel ini bisa sedikit membantu. Karena kali ini saya mencoba menjelaskan apa saja yang dipakai oleh Lemon RRQ pro player mobile legend yang sangat terkenal di Indonesia. Pasti kamu sudah pada tahu dia kan? Kalau belum bentar saya tunjukin videonya di bawah. ...

September 6, 2019 · 2 min · Rafi

Sebagai Kontributor Shutter Stock Jangan Lakukan 4 Hal Ini

Hal yang tidak boleh dilakukan saat menjadi kontributor shutter stock mrfdn - Ketika anda sudah menjadi kontributor di shutter stock, anda mungkin sudah tahu apa yang mesti dilakukan. Upload foto, video, atau karya ilustrasi, semacam vector, template, icon, logo, dan laon-lain. Nah, meski begitu anda juga sebaiknya mengetahui hal apa saja yang sebaiknya tidak dilakukan supaya anda tidak salah langkah. Berikut hal-hal tersebut 1. Mengupload karya orang lain sejatinya kita di shutter stock menjual foto. Layaknya pedagang, kita menjual barang-barang yang kita miliki sendiri. ...

September 6, 2019 · 2 min · Rafi

Wallpaper HD Keren Untuk Whatsapp

mrfdn - Berbagai wallpaper dengan berbagai tema untuk background hp atau Whatsapp dengan ukuran HD. Tinggi 1600px dan lebar 900px cocok untuk hp yang masih punya layar HD 1280px X 720px. Dipasang di layar full hd pun masih ok kok. Klik untuk mendownload. Download Wallpaper Whatsapp Background Kumpulan wallpaper background HD khusus Whatsapp ...

September 2, 2019 · 1 min · Rafi

Cara Mengatasi Virus Ransomware Prandel di Komputer/Laptop Windows

Hati-hati virus Ransomware Prandel bisa merusak semua file di komputer mrfdn - Ketika anda sedang asyik browsing di internet melalui laptop atau komputer. Komputer anda bisa saja secara tidak sengaja mendapatkan virus ransomware. Ransomaware bisa dibilang virus. Tetapi sejatinya itu adalah aktivitas mallware. Tapi di artikel ini kita sebut saja virus biar tidak bingung. Aktivitas mallware biasanya ditandai dengan berubahnya semua file yang tersimpan di laptop menjadi format tertentu. Misalnya kalau terdapat file .doc, .exe, .pdf, .rar, lain-lain, file tersebut akan berubah menjadi .ransomware. ...

September 1, 2019 · 5 min · Rafi

Bisakah Upload Foto yang Mengandung Logo ke Shutter Stock?

mrfdn - Saat anda punya akun di shutter stock, terkadang bawaannya kita mau terus motret, upload foto, dan foto lagi. Earning yang belum juga kunjung banyak mengharuskan kita terus berkarya. Namun ketika kita menemukan objek foto yang bagus, saat memotretnya ternyat terkendala oleh adanya logo brand dari objek tersebut. Dan itu tidak boleh dihilangkan karena merupakan merek benda tertentu. Akhirnya atas alasan tersebut kita tidak kunjung memotretnya. Foto komersil dan editorial di shutter stock Tidak semua Mikrostock memberikan opsi untuk upload foto berjenis editorial. Shutter salah satunya yang membolehkan ini. ...

August 31, 2019 · 2 min · Rafi

21 Situs Tempat Jual Foto, Vector, Font, Icon, Template Selain Shutter Stock

mrfdn - Hai, bagi kamu yang ingin mencari uang melalui internet, jangan khawatir. Ada banyak cara, salah satunya adalah dengan menjual foto di situs mikrostock. Oh iya, sebelumnya saya sudah membahas tentang menjual foto di Shutter stock. Mungkin kamu ingin melihat situs mikrostock yang lain, artikel ini bisa membantu. Apa itu mikrostock? Microstock adalah situs yang memberikan layanan jual beli karya foto, karya grafis berupa gambar vector, font, dan berbagai macam template (power point, brosur, sosial media, dan sebagainya). ...

August 31, 2019 · 2 min · Rafi

Shalat Jumat di Masjid Al-Markaz Makassar

Makassar - Hari Jumat merupakan hari yang penuh berkah bagi umat muslim melaksanakan ibadah. Mesjid-mesjid dipenuhi oleh muslimin yang hendak melaksanakan shalat jumat. Di Makassar ada satu mesjid yang sangat terkenal. Namanya masjid al Markaz al Islami Makassar. Letaknya dekat dari jalan mesjid raya, dan Jalan sunu. Mesjid ini termasuk mesjid yang terbesar dan terluas di makassar. Bisa memuat ribuan orang. Tidak jarang event bernuansa Islami sering berpusat di sini. ...

August 30, 2019 · 2 min · Rafi