7 Rahasia Setting AIM Terbaik untuk Main PUBG Mobile
Apa itu AIM assist dan bagaimana cara main PUBG Mobile dengan setting AIM terbaik? mrfdn - AIM berasal dari bahasa Inggris artinya bidikan/sasaran/target. Kalau di game PUBG mobile itu ditandai dengan titik yang ada di bagian tengah layar yang akan membantu dalam membidik. titik putih di tengah layar itu disebut aim Dalam game pubg mobile, saat kita nemenbak, sebenarnya bidikan kita itu tidak pernah atau jarang tepat sasaran. Dengan adanya fitur aim assist ini maka musuh yang berada dalam bidikan kita akan otomatis kena, atau mendekati. Jadi pada saat kita menembak, aim ini akan mengejar sendiri. ...