Cara Install Linux Mint Dual Boot Windows - EFI di MBR
mrfdn.com - Kali ini saya memiliki sebuah laptop jadul (Acer 4740G). Laptop ini belum memiliki system EFI pada opsi BIOS nya. Tapi saya berhasil menginstall linux dan windows secara dual boot hanya dengan menambahkan sebuah partisi EFI. Apa saja yang saya lakukan? berikut penjelasannya. Install Windows Media penyimpanan yang digunakan adalah SSD kosongan, masih baru. Belum ada partisi di dalamnya. Langsung saja install windows full pada ssd kosong itu tanpa membuat partisinya. ...