Memasang Kernel Wolf Terbaru pada Redmi 4x untuk Bermain Game PUBG
Review kernel Wolf 5.7 terbaru untuk pengguna Redmi 4x mrfdn - Sebagai pengguna redmi 4x saya sangat menyukai melakukan gonta ganti rom dan kernel. Kali ini saya mencoba kernel baru yang bernama kernel wolf. Kernel wolf saat ini sedang naik daun di kalangan pengguna redmi 4x. Terutama bagi mereka yang senang bermain pubg mobile. Katanya dengan memasang kernel ini akan membuat game menjadi lebih smooth. Kali ini saya mencobanya dan ingin membuktikan apakah benar kernel ini bagus. ...